Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2019

VLSM (Variable Lenght Subnet Mask)

Gambar
Pengertian VLSM adalah  teknik yang memungkinkan administrator jaringan untuk membagi ruang alamat IP ke subnet yang berbeda ukuran, tidak seperti ukuran Subnetting.  Pada metode VLSM subnetting yang digunakan berdasarkan jumlah host , sehingga semakin banyak jaringan yang akan dipisahkan. Tahapan perhitungan menggunakan VLSM IP Address yang ada dihitung menggunakan CIDR selanjutnya baru dipecah kembali menggunakan VLSM. Maka setelah dilakukan perhitungan maka dapat dilihat subnet yang telah dipecah maka akan menjadi beberapa subnet lagi dengan mengganti subnetnya. Manfaat VLSM Efiesien menggunakan alamat IP : alamat IP yang dialokasikan sesuai dengan kebutuhan ruang host setiap subnet . VLSM mendukung hirarkis menangani desain sehingga dapat secara efektif mendukung rute agregasi juga disebut route summarization . Yang terakhir dapat berhasil mengurangi jumlah rute di routing table oleh berbagai jaringan  subnets  dalam satu ringkasan alamat. Misalnya  subnets  192.168.1

Install OS Debian

Gambar
Install Linux Debian Hai! di sini kita akan mempelajari bagaimana cara menginstall Linux Debian melalui Virtualbox. Virtualbox itu apa sih? Virtualbox adalah perangkat lunak virtualisasi, yang dapat digunakan untuk mengeksekusi sistem operasi "tambahan" di dalam sistem operasi yang "utama". Sekarang kita akan belajar step by step cara menginstall OS nya. 1) Masuk virtualbox pilih  New  lalu isi  Name (bebas untuk namanya) ,  Type ,  Version , klik  next ; 2) Buat  Memory size (RAM)  menjadi  1 GB  seperti di atas lalu  next ; 3) Atur  Hard disk  pilih " Create a virtual hard disk new " klik  create ; 4) Atur  Hard disk file type  pilih  VDI (Virtualbox Disk Image)  klik  next ; 5) Atur  storage on physical hard disk  pilih  Dinamically allocated  klik  next ; 6) Atur  File location  and  size  menjadi  32 GB  (bebas) lalu klik  create ; 7) Lalu klik  start ; 8) Klik  Document  untuk mencari file ISO nya; 9) Pilih  IS